AirAsia Perpanjang Setop Penerbangan Berjadwal hingga 6 September
Jakarta – Maskapai AirAsia Indonesia mengumumkan memperpanjang penghentian sementara layanan penerbangan terjadwalnya hingga 6 September 2021. Sebelumnya AirAsia menghentikan penerbangan berjadwal dari 6 Juli hingga 6 Agustus 2021. “Seluruh penerbangan berjadwal AirAsia Indonesia tidak beroperasi sementara hingga 6 September 2021. AirAsia tetap berkomitmen untuk melayani penerbangan charter dan kargo untuk mendukung misi repatriasi, pengiriman barang dan kepentingan esensial … Read more